Rabu, 19 Mei 2010

Rahasia kartun spongebob….


Siapa yang tak kenal spongbob? Tokoh kartun yang berbentuk spons ini berwarna kuning dan berbentuk kotak, ia pintar memasak dengan spatula kesayangannya……
Jelas ia berbeda dengan spons laut yang ada pada kehidupan nyata…ininah beberapa perbedaannya:

Spongbob:

• Badannya kotak dan berwarna kuning..
• Bisa berjalan, loncat-loncat dan memasak.
• Badannya empuk dan elastis yaitu bisa berubah bentuk jadi berbagai macam bentuk..
• Spongebob juga sangat terkenal di dunia…

Sedangkan……

Spons laut:


• Badannya berbentuk tabung, dan memiliki banyak warna yaitu pink, putih, atau coklat. Dan tidak ada yang berwarna kuning….
• Tidak bisa pergi kemana-mana karena badan spons laut tertanam di batu karang. Spons laut hanya makan sisa mahluk hidup yang terbawa arus laut saat melewati badan spons laut. Kasihan ya…jika tidak aa yang terbawa arus dan tidak melewati badannya, spons lat tersebut tidak bisa makan…
• Badan spons laut ada yang keras dan ada pula yang empuk.spons laut berubah menjadi spons yang empuk ketika spons tersebut sudah diolah oleh manusia.
• Spons laut sama sekali tidak terkenal, sebelum ada spongebob. Karena bentuk spons laut kalah menarik dibanding mahluk laut lainnya, misalnya ubur-ubur, gurita, atau bintang laut… kasihan sekali ya… tapi spons laut juga unik loh…

Tidak ada komentar:

Posting Komentar